Komitmen Berantas Judi Online,Kapolres Tasik Kota Cek Langsung Telpon Genggam Semua Personel

    Komitmen Berantas Judi Online,Kapolres Tasik Kota Cek Langsung Telpon Genggam Semua Personel

    Komitmen Berantas Judi Online, Kapolres Tasik Kota Cek Langsung Telpon Genggam Semua Personel

    Polres Tasik Kota - Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono, S.H., S.I.K., M.H., melaksanakan pengecekan Telepon genggam milik personel Polres Tasikmalaya Kota, bertempat di Lapangan Mapolres Tasikmalaya Kota, Rabu (26/06/24).

    Kapolres Tasikmalaya Kota  AKBP Joko Sulistiono mengatakan, pengecekan ini dilakukan dengan tujuan sebagai pengawasan terhadap personel terkait judi online. 

    "Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya untuk menjaga integritas dan profesionalisme personel Polres Tasikmalaya Kota, " ujarnya

    Kapolres menyatakan pentingnya kegiatan ini dalam menjaga moral dan etika personel. 

    "Semua kembali terhadap diri masing-masing, Kita ingin memastikan bahwa tidak ada personel yang terlibat dalam aktivitas ilegal seperti judi online. Kami berkomitmen untuk menjaga lingkungan kerja yang bersih dan bebas dari pengaruh negatif, " ungkapnya.

    Kapolres menegaskan bahwa tindakan ini diambil sebagai langkah pencegahan dan penegakan disiplin. 

    "Kami tidak akan mentolerir adanya penggunaan aplikasi judi online di kalangan personel kami. Kegiatan ini adalah salah satu cara kami untuk memastikan kepatuhan terhadap peraturan dan menjaga nama baik institusi, " tambahnya.

    Seluruh personel mengikuti pengecekan dengan tertib sesuai prosedur yang telah ditetapkan. 

    "Dengan adanya pengecekan rutin seperti ini, kami berharap personel lebih berhati-hati dalam menggunakan perangkat komunikasi dan menjauhkan diri dari segala bentuk aktivitas yang dapat merusak karir dan citra mereka sebagai penegak hukum, " pungkasnya.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Tasik Kota Buka Turnamen Bola Voli...

    Artikel Berikutnya

    Pantau Situasi Kamtibmas,Polsek Kawalu Tingkatkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Sinergitas TNI-Polri Polsek Manonjaya, Kontrol TPS di Desa Pasirbatang, Guna Pastikan Pilkada Berjalan Lancar
    Bhabinkamtibmas Desa Karangresik Polsek Jamanis Bersama Babinsa Pantau 8 TPS, Pastikan Pemungutan Suara Berjalan Lancar
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Pastikan Pilkada Berjalan Aman, Kapolsek Karangjaya Polres Tasikmalaya Kota Bersama Padal Kontrol Semua TPS
    Kapolsek Rajapolah Polres Tasikmalaya Kota, Kontrol Pelaksanaan Pemungutan Suara, Bersama Desk Pilkada Kabupaten Tasikmalaya
    Bhabinkamtibmas Ds.Dirgahayu mlksnkn giat    Sambang dan binluh kamtibmas
    HUT Bhayangkara Ke-78, Polri Gelar Bakti Sosial Kesehatan Se-Indonesia
    Kapolsek Sukaratu Polres Tasikmalaya Kota Kontrol Pelaksanaan Pemungutan Suara di Wilayah Kecamatan Sukaratu
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari  menghadiri undangan Pelantikan dan Pembekalan petugas pemutakhitran data pemilih (PANTARLIH) tingkat kelurahan Sumelap pada pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Wali Kota dan Wakil Wali Kota tahun 2024.
    Cooling Sistem Polsek Rajapolah Jelang Pilkada Serentak, Sambang Warga Binaan
    Astama Ops Kapolri Tinjau Posko Kemanusiaan Polda NTT, Pastikan Kesiapan Bantuan untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi
    Bhabinkamtibmas Ds.Dirgahayu mlksnkn giat    Sambang dan binluh kamtibmas
    HUT Bhayangkara Ke-78, Polri Gelar Bakti Sosial Kesehatan Se-Indonesia
    Polsek Indihiang Ungkap Kasus Pencurian di Belasan Sekolah, Empat Pelaku Diamankan
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari  menghadiri undangan Pelantikan dan Pembekalan petugas pemutakhitran data pemilih (PANTARLIH) tingkat kelurahan Sumelap pada pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Wali Kota dan Wakil Wali Kota tahun 2024.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli Malam
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA HADIRI KEGIATAN REMBUG STUNTING
    Cooling Sistem Polsek Rajapolah Jelang Pilkada Serentak, Sambang Warga Binaan
    Jumat Keliling  Polres Tasik Kota di Masjid Fastabikul Khoirot, dilanjutkan kegiatan Jumat Curhat
    Kasat Binmas Dampingi  Dandim 0612/Tasikmalaya, Bagikan Makan Siang Bergizi Gratis untuk Siswa SLB  Bahagia

    Ikuti Kami